Tipidter Polresta Jambi Pengecekan Gudang Diduga Penimbunan BBM Ilegal dan di SPBU Kota Jambi.

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:11

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabaknews.com|Jambi Kota Jambi Tim Tipidter Satreskrim Polresta Jambi melaksanakan razia di gudang-gudang diduga tempat penimbunan BBM ilegal di kota Jambi (13/03)

Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar,S.I.K, M.H melalui Kasi Humas IPDA Deddy Haryadi menyampaikan ” hari ini Tim Tipidter Satreskrim Polresta Jambi melakukan pengecekan di beberapa gudang diduga Penimbunan BBM ilegal.

Pengecekan atau razia di Gudang dekat geraja lingkar barat , gudang dekat cucian Naga Trang , Gudang sekitar Cafe Pusuk Nauli dan beberapa gudang di jalan lingkar barat sera SPBU Bagan Pete Kota Jambi

Razia dipimpin Kanit Tipidter Polresta Jambi Iptu Edy Triharyadi SH MH dan tim

Saat Tim melakukan pengecekan tersebut tidak ditemukan kegiatan atau aktifitas Penimbunan BBM ilegal kondisi tempat penampungan tedmon telah kosong setelah pengecekan dibeberapa gudang tim melakukan sidak di SPBU di Bagan Pete pastikan tera serta RON sesuai standar ” ungkap Kasi Humas

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

RAKYAT PENAMBANG RESAH, PT.GM CEGAT HASIL TAMBANG RAKYAT
Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Eksekutif, Legislatif, PetroChina Ujung Jabung Ltd dan Aliansi Pejuang Tangguh (PETA) Rakyat
Besok, Jembatan Bailey di Jalan Lintas Bungo Sumbar Bisa Dilalui.
PROF SUTAN NASOMAL : INDONESIA DI MISKINKAN OLEH PASAR BEBAS DUNIA. PRESIDEN RI HARUS PRO RAKYAT.
PROF DR KH SUTAN NASOMAL, 24 JUTA DRIVER OJOL HANYA MENDAPATKAN PENCITRAAN MENTRI SAJA SOAL THR.
Prof Dr Sutan Nasomal Minta Presiden Jenderal Prabowo Tinjau Juklak Diperbankan Pemerintah Swasta Urgent !!!
Hj. Dillah Hikmah Sari Habis Dilantik Abdullah Hich Berpesan Pentingnya Strategi Membangun.
Keras, Usai Pelantikan Bupati Dillah Beri Statement Tegas Kepada Para ASN

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:11

Tipidter Polresta Jambi Pengecekan Gudang Diduga Penimbunan BBM Ilegal dan di SPBU Kota Jambi.

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:10

Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Eksekutif, Legislatif, PetroChina Ujung Jabung Ltd dan Aliansi Pejuang Tangguh (PETA) Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 - 19:09

Besok, Jembatan Bailey di Jalan Lintas Bungo Sumbar Bisa Dilalui.

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:23

Prof Dr KH Sutan Nasomal Sampaikan Suara Cinta Warga Bogor Buat Gubernur Jawa Barat!!!

Jumat, 7 Maret 2025 - 01:39

DPRD Tanjung Jabung Timur Gelar Rapat Paripurna Istimewa Sertijab Bupati dan Wakil Bupati

Rabu, 5 Maret 2025 - 20:35

Bupati dan Wabup Tanjabtim Batalkan Mobil Dinas Baru

Rabu, 5 Maret 2025 - 01:30

Ketua DPRD Tanjab Timur Ikuti Peluncuran Indeks Pencegahan Korupsi Daerah (IPKD) MCP Tahun 2025

Senin, 3 Maret 2025 - 01:34

Pimpinan DPRD Tanjab Timur, Sambut Kedatangan Bupati Hj. Dilla Hikma Sari Hari Pertama Ngantor

Berita Terbaru

polri

Kapolda ,Wakapolda dan PJU Polda Jambi Di Mutasi.

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:06

error: KASIAN DECH LOE!!!!!