Truk Gagal Nanjak , Gilas Pengendara Motor Yang Ada Di belakang.

Minggu, 6 Oktober 2024 - 18:16

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SabakNews.com|Muaro Jambi- Musibah dialamai Pengendara sepeda motor di KM 49 Sengeti. Bagai mana tidak mobil truk membawa muatan sawit gagal menanjak di jalan tersebut, mengakibatkan mobil mundur kebelakang menyeret pengendara motor yang berboncengan yang ada di belakangnya, minggu 06/10/2024.

AS (28) tahun korban yang di bonceng meninggal dunia di tempat, sementara temannya yang mengendarai motor mengalami patah tangan dan korban di bawa ke Rumah Sakit Arifin.

Menurut keterangan saksi yang melihat ,sopir truk melarikan diri.Dan kini mobil truk tersebut sudah di amankan di Polres Muaro Jambi dan Polisi memburu Sopir Truk.

Terlihat banyak warga dan teman korban datang ke rumah duka turut berbela sungkawa.

Kini Korban AS (28) warga Desa Pemetung Sumber Jaya Kumpeh Ulu sudah di makamkan. (Deb)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

Tim Reskrim Polsek Sekernan Respon Cepat Menangkap di Duga Pelaku Penganiayaan.
Terjerat Kasus Narkotika Golongan 1 Jenis Ganja Seberat 24,79 Gram, Satu Orang Tersangka Diamankan Sat Res Narkoba Polres Tanjab Timur
Prof. Sutan Nasomal Minta Kapolri Jenderal Listyo Sigit Instruksikan Kapolda Sumbar Tangkap Pelaku Kriminalisasi Terhadap Wartawan Di Sijunjung Sumbar !!!
PROF SUTAN : BANDUNG BANJIR MELUAP MENAMBAH DUKA DI MASYARAKAT JAWA BARAT. MENGHIMBAU PRESIDEN RI BERSIKAP TEGAS
RAKYAT PENAMBANG RESAH, PT.GM CEGAT HASIL TAMBANG RAKYAT
Ditresnarkoba Polda Jambi Amankan Seorang Residivis Kasus Penggelapan Yang Beralih Jadi Pengedar Narkoba.
Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Eksekutif, Legislatif, PetroChina Ujung Jabung Ltd dan Aliansi Pejuang Tangguh (PETA) Rakyat
Lakukan Kecurangan dengan Gunakan Banyak Barcode di SPBU, Ditreskrimsus Polda Jambi Amankan Sopir Truk.

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 16:14

Sosialisasi Ops Gaktib Dan Ops Yustisi Polisi Militer “Waspada Wira Lembing TA 2025” Serta Safety Riding & Safety Driving Di Korem 042/Gapu.

Rabu, 26 Februari 2025 - 06:00

HUT Dharma Pertiwi Ke-61, Persit Koorcab Rem 042 gelar kegiatan Bakti Sosial.

Senin, 24 Februari 2025 - 17:13

Kopda Ihsan Satria Menyisihkan Sebagian Uangnya untuk Berikan Susu dan Vitamin Kepada Anak-Anak di Desa Binaan.

Kamis, 20 Februari 2025 - 08:30

Kodim 0416/Bungo Tebo, Gelar TMMD ke-123 Tahun 2025 di Kabupaten Tebo.

Senin, 17 Februari 2025 - 18:55

Danrem 042/Gapu Hadiri Ground Breaking Pembangunan Rumah Sakit Adhyaksa Jambi.

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:29

Danrem 042/Gapu menghadiri Musda PPAD Provinsi Jambi Tahun 2025.

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:36

Dukung Ketahanan Pangan Nasional Kodim 0416/Bute Bangun Sodetan Saluran Air.

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:20

Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat.

Berita Terbaru