Polresta Jambi Gelar Apel Pasukan Mantap Praja Siginjai 2024.

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 10:28

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabaknews.com|Polresta Jambi-  Kegiatan Gelar apel Pasukan Operasi Mantap Praja Siginjai 2024 di mulai pada pukul 07.00 Wib bertempat di halaman Lapangan Mapolresta Jambi, Sabtu 24/08/2024.

Acara tersebut di pimpin langsung Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi SIK,MH dan di hadiri Wakapolresta ,Walikota diwakili ketua DPRD kota Jambi,Dandim 0415/Jambi dan Denpom II/2 Jambi, Kepala Kejaksaan Negeri Jambi, Kepala Pengadilan Negeri Jambi, Ketua KPU Kota Jambi, Ketua Bawaslu kota Jambi, Pejabat utama Polresta Jambi, Para OPD pemerintahan Kota Jambi,Para Kapolsek Polresta Jambi ketua FKUB Kota Jambi.

Pada acara apel tersebut Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi sebagai pimpinan acara menyampaikan,” Polri bertanggung jawab untuk mengawal menjaga dan mengamankan penyelenggaraan Pilkada tahun 2024 di kota Jambi.Hal ini Tentunya agar pesta demokrasi di kota Jambi dapat berlangsung Aman damai sejuk dan bermartabat mencermati tantangan tugas dalam pengamalan Pilkada tahun 2024 Polresta Jambi.

Lanjutnya,”Dalam rangka mendukung hal tersebut Polresta Jambi dan jajaran berupaya terus meningkatkan kemampuan personil serta memberikan kelengkapan perorangan yang memadai dalam menghadapi berbagai potensi ancaman yang terjadi pada pelaksanaan Pilkada tahun 2024″.

Pilkada tahun 2024 dapat benar-benar kita laksanakan secara optimal dan maksimal perkokoh kerjasama yang harmonis dengan rekan-rekan TNI penyelenggara Pemilu pemerintah daerah dan segenap komponen masyarakat guna mewujudkan Sinergi polisional yang proaktif dalam rangka pengamanan.

Pilkada jaga komitmen dan netralitas serta tidak tidak terlibat dalam kegiatan politik praktis dalam penyelenggaraan Pilkada tahun 2024.

Kemudian,” kami siapkan rencana pengamanan kepada seluruh personil sehingga mampu menghadapi eskalasi ancaman yang mengarah situasi kontingensi dan terakhir lakukan pengawasan dan pengendalian secara melekat dan berjenjang terhadap pelaksanaan operasi dan kinerja anggota.

Marilah kita jadikan apel gelar pasukan ini untuk menyatukan TK dan komitmen dalam rangka mengawal dan mengamankan serta mensukseskan pelaksanaan Pilkada tahun 2024 di kota Jambi.”Pesan Kapolresta Jambi”.(Deb)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

Charta Politika Rillis Survey Terbaru di Tanjabtim, Elektabilitas Romi Hariyanto – Sudirman 71,8 % unggul Jauh Dari Alharis – Abdullah Sani yang Hanya 18,8%.
Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim
Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman
Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono Bersama Danrem 042 Gapu Brigjen TNI Heri Purwanto, dan Forkopimda Jambi Melaksanakan Launching Gugus Tugas Polri Dalam Mendukung Ketahanan Pangan.
Tursiman : Pertama Dalam Sejarah Seluruh Penguyuban Jawa Bersatu Mendukung Satu Cagub yaitu Romi – Sudirman. Kata Gilang Pramanda itu Tanda tanda Kemenangan.
Ketua Panitia LKBM,ucapkan Terima Kasih atas Kunjungan Cabup No 02 Hj Dilla Hich,
Tatap Muka di Kelurahan Rano, Dewi Julianti Ajak Masyarakat Menangkan Dillah- Muslimin
PROF SUTAN NASOMAL PAKAR HUKUM INTERNASIONAL SAYANGKAN DI ERA PRESIDEN PRABOWO MASIH ADA PIHAK MENGANUT HUKUM RIMBA!!!

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 13:14

Charta Politika Rillis Survey Terbaru di Tanjabtim, Elektabilitas Romi Hariyanto – Sudirman 71,8 % unggul Jauh Dari Alharis – Abdullah Sani yang Hanya 18,8%.

Kamis, 21 November 2024 - 10:57

Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim

Minggu, 17 November 2024 - 22:48

Tursiman : Pertama Dalam Sejarah Seluruh Penguyuban Jawa Bersatu Mendukung Satu Cagub yaitu Romi – Sudirman. Kata Gilang Pramanda itu Tanda tanda Kemenangan.

Minggu, 17 November 2024 - 22:28

Ketua Panitia LKBM,ucapkan Terima Kasih atas Kunjungan Cabup No 02 Hj Dilla Hich,

Minggu, 17 November 2024 - 20:29

Tatap Muka di Kelurahan Rano, Dewi Julianti Ajak Masyarakat Menangkan Dillah- Muslimin

Minggu, 17 November 2024 - 10:24

PROF SUTAN NASOMAL PAKAR HUKUM INTERNASIONAL SAYANGKAN DI ERA PRESIDEN PRABOWO MASIH ADA PIHAK MENGANUT HUKUM RIMBA!!!

Sabtu, 16 November 2024 - 12:41

Dicecar Wartawan saat Konferensi Pers, Laza Menjawab Diajarkan, Aris Diam DiBelakang Timnya

Sabtu, 16 November 2024 - 12:25

Rustam : Beliau Hilaf, dan Sadar Saat HP Bergetar

Berita Terbaru