Bidhumas Polda Jambi Berbagi Takjil Di Simpang Kebon Kopi.

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:27

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabaknews.com|Jambi Dalam rangka berbagi kebaikan dan keberkahan selama bulan suci ramadhan, Bidhumas Polda Jambi melaksanakan kegiatan pembagian takjil kepada masyarakat yang melintas di kawasan simpang kebon kopi pada Jum’at, (10/03/2025)

Pembagian takjil ditujukan untuk membantu masyarakat yang tengah dalam perjalanan dan membutuhkan takjil untuk berbuka puasa.

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol. Mulia Prianto melalui Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Jambi Kompol M. Amin Nasution menyebutkan bahwa dengan adanya kegiatan ini, masyarakat yang melintas, baik itu pengendara kendaraan maupun pejalan kaki, merasa terbantu dan dihargai atas perhatian yang diberikan oleh kepolisian.

Dalam kegiatan tersebut personel Bidhumas Polda membagikan sebanyak 500 paket yang dibagi menjadi dua paket. Ada paket Snack dan paket nasi untuk dibagikan kepada masyarakat.

” Kegiatan pembagian takjil ini dilakukan setiap hari oleh Polda Jambi selama bulan Ramadhan dan tentunya kita berharap dapat terus menjalin hubungan yang positif dengan masyarakat, khususnya selama bulan Ramadan,” ujar Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Jambi

Kegiatan ini mendapat apresiasi dari masyarakat sekitar, yang merasa sangat terbantu dengan adanya pembagian takjil ini. Di tengah kesibukan perjalanan, mereka bisa menikmati takjil sebagai persiapan untuk berbuka puasa.

#jambi #poldajambi #kapolri #jenderallistyosigitprabowo #kapoldajambi #irjenpolrusdihartono #polripresisi

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Tarik Becak Berpenumpang Ketua Bhayangkari , Bak Di Film Jepang.
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polri, Kadivhumas Polri: “Rotasi untuk Perkuat Kinerja Institusi”
Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Mudik Aman Di Terminal Alam Barajo.
Polresta Jambi dan Media Ikuti Buka Puasa Bersama Kapolri Via Zoom Secara Serentak.
Kapolda ,Wakapolda dan PJU Polda Jambi Di Mutasi.
Direktorat Binmas (Ditbinmas) Polda Jambi Melaksanakan Kegiatan Buka Puasa Bersama Anak-Anak Panti Asuhan.
Buka Puasa Di Sel , Kapolresta Jambi Dan Kasat Tahti Duduk Bersama Para Tahanan.
Kapolresta Dampingi Irwasda dan Karo SDM Polda Jambi Tinjau Lokasi Pembangunan SPPG.

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:41

RAKYAT PENAMBANG RESAH, PT.GM CEGAT HASIL TAMBANG RAKYAT

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:10

Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Eksekutif, Legislatif, PetroChina Ujung Jabung Ltd dan Aliansi Pejuang Tangguh (PETA) Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 - 19:09

Besok, Jembatan Bailey di Jalan Lintas Bungo Sumbar Bisa Dilalui.

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:09

PROF SUTAN NASOMAL : INDONESIA DI MISKINKAN OLEH PASAR BEBAS DUNIA. PRESIDEN RI HARUS PRO RAKYAT.

Minggu, 23 Februari 2025 - 21:14

PROF DR KH SUTAN NASOMAL, 24 JUTA DRIVER OJOL HANYA MENDAPATKAN PENCITRAAN MENTRI SAJA SOAL THR.

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:42

Prof Dr Sutan Nasomal Minta Presiden Jenderal Prabowo Tinjau Juklak Diperbankan Pemerintah Swasta Urgent !!!

Jumat, 21 Februari 2025 - 12:40

Hj. Dillah Hikmah Sari Habis Dilantik Abdullah Hich Berpesan Pentingnya Strategi Membangun.

Kamis, 20 Februari 2025 - 22:26

Keras, Usai Pelantikan Bupati Dillah Beri Statement Tegas Kepada Para ASN

Berita Terbaru

error: KASIAN DECH LOE!!!!!