Kasrem 042/Gapu Pimpin Upacara Ziarah Nasional HUT Ke-79 TNI Tahun 2024

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:42

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabaknews.com|JAMBI- Kepala Staf Korem 042/Garuda Putih Kolonel Inf Eddy Basuki

bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) pada Ziarah Nasional dalam rangka memperingati HUT Ke-79 TNI Tahun 2024,
dengan Tema ” TNI modern bersama Rakyat Siap mengawal suksesi Kepemimpinan Nasional untuk Indonesia Maju” bertempat di Taman Makam Pahlawan Satria Bhakti Jl. Jenderal Sudirman Kel. Tambak Sari Kec. Jambi Selatan, Kota Jambi, Jumat (04/10/24).

Rangkaian Upacara Ziarah Nasional yang diikuti oleh peserta ± 80 orang diawali dengan penghormatan kepada arwah pahlawan, mengheningkan cipta dilanjutkan peletakan karangan bunga oleh Inspektur Upacara dan dilanjutkan dengan acara tabur bunga dipimpin Inspektur Upacara diikuti pejabat peserta ziarah lainnya.

Disela-sela kegiatan Kasrem mengatakan, bahwa kegiatan ziarah ini merupakan tradisi tahunan pada rangkaian kegiatan peringatan HUT ke-79 TNI Tahun 2024, agar kita selalu mengingat dan mengenang jasa-jasa para pahlawan yang gugur serta wujud rasa hormat dan bangga kepada Prajurit TNI yang telah memperjuangkan dan rela berkorban demi Negara Kesatuan Republik Indonesia.

“Sebagai penerus dan pewaris kemerdekaan ini kita hendaklah bersyukur dan berbuat yang terbaik melanjutkan perjuangan para pahlawan dalam mengisi kemerdekaan,” ujar Kasrem.

Ikut dalam ziarah tersebut Para Kasi Korem 042/Gapu, Kasdim 0415/Jambi, Para Kabalak Aju Rem 042/Gapu, Wadanyonif 142/KJ, Anggota Ibu Persit Jajaran Korem 042/Gapu, Mahasiswa Akper Gapu serta peserta ziarah lainnya.

Sumber (Penrem 042/Gapu).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

Danrem 042/Gapu Lakukan Kunjungan dan Silaturahmi dengan Pjs. Gubernur Jambi, Bahas Sinergi Pilkada Serentak 2024.
Penilaian Lomba Selesai, Dewan Juri Sampaikan Apresiasi ke Ditpolairud Polda Jambi dan PWI Kota Jambi
Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Heri Purwanto Tinjau Pelayanan Kesehatan Prajurit di Denkesyah.
Kunjungan Kerja dan Silaturahmi Danrem 042/Gapu: Sinergi TNI-BNN dalam Pemberantasan Narkoba.
Charta Politika Rillis Survey Terbaru di Tanjabtim, Elektabilitas Romi Hariyanto – Sudirman 71,8 % unggul Jauh Dari Alharis – Abdullah Sani yang Hanya 18,8%.
Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim
Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman
Brigjen TNI Heri Purwanto, S.E, M.Sc,. Awali Tugas dengan Kunjungan Kerja ke Balak Aju Korem 042/Gapu.

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 18:25

Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas.

Sabtu, 23 November 2024 - 14:22

Kepolisian Daerah Jambi menggelar apel pengecekan kesiapan personil untuk Pengamanan Tempat Pemungutan Suara (PAM TPS).

Jumat, 22 November 2024 - 20:51

Polri Berhasil Ungkap 397 Kasus TPPO dan 482 Tersangka, Selamatkan 904 Korban dalam Sebulan

Jumat, 22 November 2024 - 18:28

Ditreskrimum Polda Jambi Amankan Para Tersangka Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Dalam Kurun Waktu Satu Bulan.

Jumat, 22 November 2024 - 09:33

Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina.

Kamis, 21 November 2024 - 18:59

Wakapolda Jambi Brigjen Pol. Edi Mardianto Melaksanakan Kegiatan Kesiapan Personel Pengamanan Tempat Pengumuman Suara (TPS) Pilkada Serentak Tahun 2024.

Kamis, 21 November 2024 - 10:57

Breaking News !! Charta Politika Rillis Survey, Dilla – Muslimin Unggul Telak di Pilbup Tanjabtim

Kamis, 21 November 2024 - 08:37

Dillah-Romi Diusir PAN, Serombongan Supir Tanjabtim, Siap Mencoblos Dillah Muslimin & Romi Sudirman

Berita Terbaru