Kepolisian Daerah Jambi menggelar kegiatan Syukuran Hari Jadi Ke-76 Polwan RI Tahun 2024 Polda Jambi.

Rabu, 18 September 2024 - 18:49

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabaknews.com|Jambi- Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Lantai 3 Gedung Siginjai Polda Jambi dengan dihadiri oleh Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono, Wakapolda Jambi Brigjen Pol. Edi Mardiyanto, Ibu Asuh Polwan Polda Jambi Ny. Rena Rusdi Hartono, Ibu Ning Muchlis dan Para PJU Polda JambiJambi,  Rabu 18/09/2024.

Kegiatan syukuran tersebut mengangkat tema “Polwan Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.”

Berbagai penampilan menarik dan persembahan dari para polwan Polda Jambi turut ditampilkan untuk memeriahkan acara syukuran Hati Jadi ke-76 Polwan di Polda Jambi dan tak terlewatkan juga prosesi pemotongan tumpeng.

Pada kesempatan tersebut Kapolda Jambi juga turut menyampaikan sambutannya.

” Saya selaku Kapolda Jambi mengucapkan selamat hari jadi Ke-76 Polisi Wanita Republik Indonesia Polda Jambi Tahun 2024. Doa dan harapan senantiasa teriring kepada seluruh Polwan Polda Jambi dimanapun saudara bertugas. ” Ucap Kapolda Jambi

Dikatakan Kapolda Jambi bahwa saat ini jumlah Polwan di Polda Jambi sebanyak 537 personel dengan rincian Polwan berpangkat Pamen sebanyak 15 orang, Polwan berpangkat Pama sebanyak 64 orang dan Polwan berpangkat Bintara sebanyak 458 orang.

” Polwan Polda Jambi tidak hanya sebagai pelengkap saja, akan tetapi ada beberapa Polwan yang sudah menduduki jabatan strategis. Hal ini di buktikan dengan adanya 1 orang Polwan yang menduduki jabatan Wakapolres dan 2 orang Polwan menduduki jabatan Kasat Lantas Polres Jajaran yang biasanya dijabat oleh Polki. Sslain itu Dalam prestasi, Polwan Polda Jambi tidak kalah berprestasi dibandingkan Polki. ” Ujarnya

Di akhir sambutannya menekankan beberapa hal kepada para Polwan Polda Jambi, untuk selalu Berikan kontribusi bagi organisasi, dengan terus mengasah kemampuan untuk menjadi unggul serta bermanfaat bagi masyarakat, bangsa, dan negara;

” Jadilah Polwan yang Multitasking dan Presisi sehingga semakin dipercaya dan dekat dengan masyarakat. Tingkatkan soliditas sesama Polwan saling asah, asih, asuh melalui giat Mentorship sasah Kelola waktu sebaik-baiknya untuk menjalankan peran ganda Polwan sebagai istri, ibu dan sebagai anggota Polri, sehingga tetap terjaga keharmonisan rumah tangga. ” Pesan Kapolda Jambi(Deb)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Sabaknews.com.

Berita Terkait

Tim Gabungan Dit Tipidnarkoba Bareskrim Polri dan Polda Jambi kembali mengamankan gembong narkotika di Jambi yang merupakan jaringan H yang berhasil ditangkap di Jakarta.
Tim gabungan Dittipid Narkoba Bareskrim Polri dan Ditresnarkoba Polda Jambi berhasil amankan satu orang wanita berinisial H yang diduga bos jaringan Narkoba di Jambi.
Camat Diduga Turut Mengetahui Pembangunan Portal Di Blok Aseng
Kasat Binmas Polresta Jambi Hadiri Pengukuhan Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Tinggi Masyarakat Adat Republik Indonesia Kota Jambi.
Karo Ops Polda Jambi Kombes Pol. M. Edi Faryadi ikuti pelaksanaan kegiatan Do’a dan Sholawat dalam rangka Deklarasi Kampanye Damai Pilkada Serentak Provinsi Jambi 2024.
1 Personel PNS Polri Polresta Jambi Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2024.
Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat
Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:44

Tim Gabungan Dit Tipidnarkoba Bareskrim Polri dan Polda Jambi kembali mengamankan gembong narkotika di Jambi yang merupakan jaringan H yang berhasil ditangkap di Jakarta.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 19:16

Tim gabungan Dittipid Narkoba Bareskrim Polri dan Ditresnarkoba Polda Jambi berhasil amankan satu orang wanita berinisial H yang diduga bos jaringan Narkoba di Jambi.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 10:38

Camat Diduga Turut Mengetahui Pembangunan Portal Di Blok Aseng

Selasa, 8 Oktober 2024 - 18:49

Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat

Senin, 7 Oktober 2024 - 18:51

Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan

Senin, 7 Oktober 2024 - 00:53

Horas Bangso Batak (HBB) Tanjabtim, Bergerak Sosialisasikan 18 Kerja Unggulan Paslon Dillah – Tanja

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 19:05

Muslimin Tanja Cawabup No Urut 2 Kukuhkan Tim Korcam Sabak Barat

Jumat, 4 Oktober 2024 - 23:08

MASIH MENYOAL WARGA TIONGKOK CURI EMAS 774 KG DISESALKAN PROF SUTAN KETUA HARIAN MAUNG!!!

Berita Terbaru